Thread: yang terindah
View Single Post
Old 21 January 2012, 07:28 PM   #1
hidari
Senior Member
 
hidari's Avatar
 
Bergabung: Nov 2010
Location: bandung
Posts: 2,925
hidari is on a distinguished road
Default yang terindah

Saat itu,
matahari mulai terbenam
melihatmu tersenyum di sampingku
tak berkedip ku tatap matamu
bagiku, matamu begitu sempurna

Hari itu,
rasakan ku denyut nadimu
detakan keras jantungmu
Harum helaan nafasmu
tulus hangatnya cintamu

Kini tentangmu,
jadikan mu cerita sebelum tidur ku
jadikan mu bayang kerinduan terlelap ku
jadikan mu labuhan alam khayal mimpiku
Jiwa ini, Hati ini, Hidup ini begitu merindukanmu

kau lah kisah terindahku
yang tak kan pernah terulang
karena kau tinggalkan sisa
usia mu di sisa usia ku. . .
hidari is offline  
Reply With Quote